Magetan, Berita Nusantara 89. Presiden pertama Republik Indonesia, Ir. Soekarno, tercatat pernah melakukan kunjungan bersejarah ke Telaga Sarangan, Kabupaten Magetan, Jawa Timur. Lebih jauh, kunjungan tersebut terjadi pada masa awal kepemimpinannya. Sebagai bentuk perhatian terhadap potensi wisata alam dan pertanian di wilayah kaki Gunung Lawu.
Selanjutnya dalam kunjungan itu, masyarakat dan pejabat daerah menyambut Soekarno dengan antusias. Juga sang Proklamator sangat mengagumi keindahan alam Telaga Sarangan yang hijau dan udara sejuk. Selanjutnya ia bahkan sempat berpesan agar kawasan tersebut dijaga kelestariannya dan dikembangkan menjadi destinasi wisata nasional yang mampu menyejahterakan rakyat tanpa merusak alam.
Dalam pesan itu menjadi inspirasi bagi pemerintah daerah untuk terus menjaga potensi wisata unggulan Magetan hingga saat ini.
Selain meninjau keindahan alam, Soekarno juga melakukan dialog dengan warga sekitar tentang kehidupan sosial dan ekonomi masyarakat lereng Gunung Lawu.
Selanjutnya dalam pidatonya, ia menekankan pentingnya kemandirian ekonomi desa dan pemanfaatan sumber daya lokal. Kemudian hasil pertanian dan peternakan, sebagai pondasi pembangunan nasional. Lebih jauh, kunjungan Soekarno di Telaga Sarangan tidak hanya meninggalkan kenangan sejarah. Selanjutnya juga nilai filosofis tentang hubungan manusia, alam, dan pembangunan berkelanjutan.
Dan hingga kini, jejak kunjungan tersebut menjadi bagian dari narasi sejarah Magetan. Lebih jauh, kerap terangkat dalam kegiatan budaya dan promosi pariwisata daerah.
Kemudian pemerintah Kabupaten Magetan terus berupaya menjaga warisan sejarah itu dengan mempercantik kawasan Sarangan. Kemudian menjadikannya simbol kebanggaan daerah yang pernah dikunjungi oleh Bapak Proklamator.
Baca Juga :
-
985 Sapi dari Presiden Prabowo untuk Seluruh Provinsi di RI
Jakart, Berita Nusantara 89 - Presiden Prabowo Subianto menyalurkan ratusan ekor sapi kurban untuk ke…
-
Kebakaran di Magetan, 1 Lansia Meninggal
MAGETAN, Berita Nusantara 89. Kebakaran hebat melanda sebuah rumah di Kelurahan Kraton, Kecamatan Maospati, Kabupaten…
-
Presiden Prabowo Subianto Ucapkan Selamat Idul Adha
Jakarta, Berita Nusantara 89 - Presiden Prabowo Subianto mengucapkan selamat Hari Raya Idul Adha 1446…

